Menyambut hari raya Idul Fitri dengan menata ulang ruang tamu merupakan ide tepat yang bisa Anda lakukan agar ruang tamu terkesan lebih menarik. Ya, hari raya Idul Fitri merupakan momen yang ...
Ruang tamu merupakan bagian pertama dari sebuah rumah yang dimasuki oleh tamu yang datang untuk bersilaturahmi saat Lebaran. Karena itu, desain ruang tamu yang menarik dan nyaman menjadi hal ...
Selain ruang tamu, ruang makan juga menjadi bagian rumah yang paling diperhatikan dan merupakan pusat kegiatan saat hari raya Idul Fitri. Tentu saja, bukan hanya hidangan Lebaran yang lezat, ...
Benah-benah rumah merupakan kegiatan yang banyak dilakukan oleh pemilik rumah menjelang hari raya Idul Fitri. Umumnya, interior yang banyak ditata ulang adalah ruang tamu untuk menampilkan ...
Nuansa hijau merupakan warna yang menenangkan yang cocok dipilih untuk mendesain ruang tamu di hari raya. Selain tenang, warna hijau juga menjadi warna yang pas untuk mendapatkan suasana ...
Dekorasi ulang rumah di bulan Ramadhan dengan menggunakan tema warna bulan suci yang menyenangkan. Dengan mengganti warna, Anda akan merasakan suasana baru yang tak lagi ...
Rumah dengan desain minimalis merupakan jawaban dari terbatasnya lahan. Umumnya, rumah minimalis mengusung konsep yang mengutamakan fungsi, sehingga sangat cocok untuk masyarakat modern. ...
Munculkan suasana Lebaran yang menyenangkan di ruang tamu lewat permainan warna-warna cerah, seperti warna oranye, kuning atau hijau. Warna-warna tersebut mampu memberi sentuhan hangat ...
Menata ulang interior rumah untuk menciptakan suasana baru merupakan ide tepat yang bisa Anda lakukan di bulan Ramadhan. Berikut beberapa tips agar dapat memudahkan Anda dalam menata ulang ...
Banyak cara yang bisa Anda lakukan untuk menghadirkan suasana baru pada interior rumah saat Ramadhan, salah satunya adalah dengan padupadan warna. Misalnya di dapur, buatlah bagian rumah ...
Ciptakan saat bersantap sahur dan berbuka di bulan Ramadhan terasa lebih berkesan dengan mendesain ulang ruang makan. Anda bisa buat ruang makan berdekatan dengan dapur, sehingga lebih ...
Masukkan atmosfer teduh dan menenangkan di ruang keluarga dengan menggunakan warna biru. Warna ini sangat cocok untuk menampilkan suasana tentram dan rileks, sehingga mampu mendukung saat ...