Warna Untuk Kamar Tidur Anak

Warna Untuk Kamar Tidur Anak

Untuk warna di kamar anak, Anda perlu perlu pertimbangkan dengan cermat. Pada kamar anak, sangat dianjurkan memberikan warna warna yang cerah agar dapat merangsang kreatifitas, memberi semangat, memperkuat daya imajinasi, mempengaruhi rasa estetika dan juga memperkuat rangsangan motorik anak.

Warna-warna yang dapat Anda gunakan untuk kamar tidur anak diantaranya yaitu:

Kuning, warna kuning menandakan selalu ingin menjadi pusat perhatian dan sangat tenang warna ini juga sangat atraktif, sporty dan juga pribadi yg hiperaktif

Oranye, bisa menjadikan pribadi yang terbuka, menyenangkan serta dinamis dijadikan sebagai teman, tetapi alaminya warna ini sangat flamboyan serta tidak membosankan untuk tampil berbeda.

Warna putih, warna cenderung menandakan tertutup sehingga sangat sulit menemukan teman untuk diajak bicara, tetapi warna ini sangat baik buat pendengar teman temannya.

Warna hijau, menandakan sangat suka terhadap alam sehingga dapat menjaga lingkungan sekitarnya,

Warna pink, warna ini identik dengan bayi perempuan dengan karakter feminim,

Warna ungu, bisa memungkinkan anak tersebut menjadi sangat luar biasa dalam menghadapi sesuatu tidak pernah ragu dan tentunya yang terbaik warna ini sangat baik untuk kamar anak.